Membersihkan dan mengecek server

Membersihkan dan mengecek server

1. PENDAHULUAN
    A.Pengertian

       Server adalah sebuah sistem komputer yang menyediakan jenis layanan (service) tertentu dalam sebuah jaringan komputer.
 
    B.Latar Belakang

       Untuk mengenalkan Sever Virtual agar mempermudahkan agar media pembelajaran secara Virtual dan dapat Implementasikan secara SOP dalam Bekerja.
 
    C.Maksud dan Tujuan
        
         Merawat server dengan baik

    D.Hasil yang diharapkan

       Bisa mengecek dan merawat server dengan benar
 
    E.Alat dan Bahan
      
       -kuas (buat membersihkan server)
       -lap kain
       -server

2.JANGKA WAKTU PELAKSANAAN
  
    cuma 15 menit

3.PROSES DAN TAHAPAN PELAKSANAAN
  
Cek Komputer :
  1. Pastikan kalian bersihkan komputer yang berdebu disela-sela komputer, dengan kuas.
  2. Ambilah RAM dan bersihkan dengan penghapus yang baru.
  3. Hidupkan Komputer dengan keadaan terbuka dan Cek Fan pada Komputer berputar dengan baik apa tidak.
  4. Cek Lan Card ( Penting !!! ) Ini Bagian Penting dalam Server tanpa ini kalian tidak bisa menghubungkan Jaringan ke Komputer.
4.HASIL YANG DIDAPATKAN 

   BIsa mengecek dan merawat server dengan benar

5.TEMUAN PERMASALAHAN
      
     -

6.KESIMPULAN YANG DIDAPATKAN
  
     Server adalah sebuah sistem komputer yang menyediakan jenis layanan (service) tertentu dalam sebuah jaringan komputer.dan server harus dibersihkan dan dirawat terus

7.REFERENSI DAN DAFTAR PUSTAKA
   
- Kali ini saya melihat blognya ulin buat referensi


EmoticonEmoticon