Assalamualaikum wr wb
1.Pengambilan Keputusan
Kecerdasan dimulai dari kemampuan mengambil keputusan. Mesin disebut cerdas jika mampu mengambil keputusan sesuai kondisi yang dihadapi. Semakin banyak kondisi yang bisa dihadapi dan semakin banyak keputusan yang bisa diambil, maka mesin semakin cerdas
Robot Guido mengenal 18 kondisi berikut ini.
Untuk membuat keputusan berdasarkan kondisi tertentu, digunakan perintah if dengan cara penulisan sebagai berikut.
if kondisi:
keputusan
Sebagai contoh, perintah berikut :
if left_is_clear:
turnleft
move
putbeeper
turnoff
Berarti robot harus memeriksa kondisi apakah di kiri tidak ada penghalang, jika tidak ada penghalang maka robot berbelok ke kiri, maju 1 langkah, meletakkan beeper dan robot akan mati
Lebih banyak keputusan
Untuk membuat lebih banyak keputusan berdasarkan kondisi tertentu, digunakan gabungan perintah if - else dengan cara penulisan sebagai berikut
if kondisi:
keputusan
else:
keputusanlain
Sebagai contoh, perintah berikut :
if front_is_blocked:
turnleft
else:
move
berarti robot harus memeriksa kondisi apakah di depan ada penghalang, jika ada penghalang maka robot menghadap ke kiri dan jika tidak ada penghalang maka robot maju 1 langkah, serta robot sebelumnya berada di koordinat 3 2
Lebih banyak kondisi dan lebih banyak keputusan
Lebih banyak kondisi dapat diperiksa dengan menggunakan perintah if yang banyak atau gabungan perintah if - elif - else. Perhatikan contoh berikut.
if front_is_clear:
move
elif left_is_clear:
turnleft
move
else:
turnoff
Program diatas berarti, robot berada di koordinat 3 2 menghadap ke utara dan akan memeriksa apakah di depan tidak ada penghalang, jika benar maka maju selangkah, jika tidak benar maka diperiksa kondisi lain. Jika di kiri tidak ada penghalang, maka robot berbelok ke kiri dan maju, jika tidak benar, maka robot dimatikan
2.Perulangan Kondisional
Perintah do melakukan perulangan dengan jumlah yang pasti. Jika perulangan tidak diketahui jumlahnya, maka perintah do tidak dapat digunakan. Instruksi yang lebih tepat digunakan adalah while. Cara penggunaanya adalah :
while kondisi:
instruksi #instruksi yang akan dikerjakan berulang-ulang
instruksi #instruksi yang akan dikerjakan berulang-ulang
yang berarti "selalu uji kondisi, selama kondisi benar, lakukan instruksi
Sebagai contoh situasi pada gambar di bawah ini
di mana robot diperintahkan menyusuri sebuah garis. Jika jumlah garis tidak diketahui panjangnya, maka bisa menggunakan perintah seperti gambar di atas.
Gambar diatas adalah hasil dari perintah sebelumnya
Referensi
buku algoritma dan pemrograman
wassalamualaikum wr wb
1.Pengambilan Keputusan
Kecerdasan dimulai dari kemampuan mengambil keputusan. Mesin disebut cerdas jika mampu mengambil keputusan sesuai kondisi yang dihadapi. Semakin banyak kondisi yang bisa dihadapi dan semakin banyak keputusan yang bisa diambil, maka mesin semakin cerdas
Robot Guido mengenal 18 kondisi berikut ini.
Kondisi
|
Makna
|
front_is_clear
|
Lokasi
didepan robot tidak ada penghalang
|
front_is_blocked
|
Lokasi
didepan robot ada penghalang
|
left_is_clear
|
Lokasi
di kiri robot tidak ada penghalang
|
left_is_blocked
|
Lokasi
di kiri robot ada penghalang
|
right_is_clear
|
Lokasi
di kanan robot tidak ada penghalang
|
right_is_blocked
|
Lokasi
di kanan robot ada penghalang
|
next_to_a_beeper
|
Robot
berada pada posisi yang sama dengan Beeper (pada koordinat yang sama)
|
not_next_to_a_beeper
|
Robot
tidak berada pada posisi dekat Beeper
|
any_beeper_in_beeper_bag
|
Kantong
beeper berisi
|
no_beeper_in_beeper_bag
|
Kantong
beeper kosong
|
facing_north
|
Menghadap
utara
|
not_facing_north
|
Tidak
menghadap utara
|
facing_south
|
Menghadap
selatan
|
not_facing_south
|
Tidak
menghadap selatan
|
facing_east
|
Menghadap
timur
|
not_facing_east
|
Tidak
menghadap timur
|
facing_west
|
Menghadap
barat
|
not_facing_west
|
Tidak
menghadap barat
|
if kondisi:
keputusan
Sebagai contoh, perintah berikut :
if left_is_clear:
turnleft
move
putbeeper
turnoff
Berarti robot harus memeriksa kondisi apakah di kiri tidak ada penghalang, jika tidak ada penghalang maka robot berbelok ke kiri, maju 1 langkah, meletakkan beeper dan robot akan mati
Lebih banyak keputusan
Untuk membuat lebih banyak keputusan berdasarkan kondisi tertentu, digunakan gabungan perintah if - else dengan cara penulisan sebagai berikut
if kondisi:
keputusan
else:
keputusanlain
Sebagai contoh, perintah berikut :
if front_is_blocked:
turnleft
else:
move
berarti robot harus memeriksa kondisi apakah di depan ada penghalang, jika ada penghalang maka robot menghadap ke kiri dan jika tidak ada penghalang maka robot maju 1 langkah, serta robot sebelumnya berada di koordinat 3 2
Lebih banyak kondisi dan lebih banyak keputusan
Lebih banyak kondisi dapat diperiksa dengan menggunakan perintah if yang banyak atau gabungan perintah if - elif - else. Perhatikan contoh berikut.
if front_is_clear:
move
elif left_is_clear:
turnleft
move
else:
turnoff
Program diatas berarti, robot berada di koordinat 3 2 menghadap ke utara dan akan memeriksa apakah di depan tidak ada penghalang, jika benar maka maju selangkah, jika tidak benar maka diperiksa kondisi lain. Jika di kiri tidak ada penghalang, maka robot berbelok ke kiri dan maju, jika tidak benar, maka robot dimatikan
2.Perulangan Kondisional
Perintah do melakukan perulangan dengan jumlah yang pasti. Jika perulangan tidak diketahui jumlahnya, maka perintah do tidak dapat digunakan. Instruksi yang lebih tepat digunakan adalah while. Cara penggunaanya adalah :
while kondisi:
instruksi #instruksi yang akan dikerjakan berulang-ulang
instruksi #instruksi yang akan dikerjakan berulang-ulang
yang berarti "selalu uji kondisi, selama kondisi benar, lakukan instruksi
Sebagai contoh situasi pada gambar di bawah ini
di mana robot diperintahkan menyusuri sebuah garis. Jika jumlah garis tidak diketahui panjangnya, maka bisa menggunakan perintah seperti gambar di atas.
Gambar diatas adalah hasil dari perintah sebelumnya
Referensi
buku algoritma dan pemrograman
wassalamualaikum wr wb
EmoticonEmoticon